11 Cara Berkendara Irit Bahan Bakar

Tips Mobil

11 Cara Berkendara Irit Bahan Bakar

Rangga Rahadiansyah - detikOto
Selasa, 06 Des 2016 13:59 WIB
11 Cara Berkendara Irit Bahan Bakar
Foto: Dadan Kuswaraharja
Sugihendi menyarankan, saat berakselerasi jangan terlalu agresif.

"Berakselerasi secara halus. Ini adalah basic teknik eco drive. Pada saat mobil melaju, injak gas secara halus. Jangan agresif menginjak gasnya, gasnya diurut saja. Kalau sudah melaju, gas diangkat sedikit saja. Nanti kelihatan dari realtime konsumsi bahan bakar yang ada di MID akan semakin irit," kata Sugihendi.


Hide Ads