![]() |
4. Mesin
SCROLL TO CONTINUE WITH CONTENT
Honda PCX 160 mengusung mesin eSP+, SOHC, 1 silinder, 4 katup, PGM-Fi, 156 cc, dengan konfigurasi diameter x langkah: 60,0 mm x 55,5 mm. Mesin tersebut bisa menghasilkan tenaga maksimum 12,0 kW @8.500 rpm dan torsi puncak 15 Nm @6.500 rpm.
Sementara Yamaha Nmax Connected ABS hadir dengan mesin Blue Core, 1 silinder, 4 katup, 155 cc, dengan perbandingan diameter x langkah: 58,0 mm x 58.7 mm. Mesin ini bisa menghasilkan daya Maksimum 11,3 kW @8000 rpm dan torsi puncak 13,9 Nm @6.500 rpm. Oh iya, mesin Nmax ini juga memiliki teknologi katup variabel (Variable Valve Actuation).
![]() |
5. Harga
Di Jepang, Honda PCX 160 hadir dengan 4 pilihan warna, yakni Pearl Jasmine White, Candy Raster Red, Poseidon Black Metallic, dan Matte Grey Metallic. Honda PCX 160 dibanderol dengan harga 407.000 yen atau setara Rp 55,1 juta.
Sedangkan Yamaha Nmax Connected ABS yang merupakan varian tertinggi Nmax, dibanderol Rp 33.750.000 on the road Jakarta. Pilihan warnanya ada hitam, putih, dan biru.
![]() |
(lua/lth)
Komentar Terbanyak
Jangan Kaget! Biaya Tes Psikologi SIM Naik, Sekarang Jadi Segini
Jangan Pernah Pasang Stiker Happy Family di Mobil, Pokoknya Jangan!
Naik Taksi Terbang di Indonesia, Harganya Murah Meriah