Untuk kenyamanan, Tesla menambahkan suspensi double wishbone, dengan suspensi depan virtual steer axis coil spring dan suspensi belakang independent multi-link coil spring. Rem Anti-lock Braking System (ABS) dengan rotor berventilasi dan penggerakan rem parkir secara elektronik juga menjamin keamanan dan kenyamanan pengendaranya.
Tesla Model S hadir dengan dua pilihan baterai, 85 kWh dan 60 kWh. Dalam keterangan resminya, dengan baterai 85 kWh mobil mampu menempuh jarak 469 km dalam kondisi baterai penuh di jalan kota. Sementara baterai 60 kWh mampu menjangkau 383 km.
Komentar Terbanyak
Ini Dampak Buruk Andai Tarif Ojol Naik 8-15 Persen di Indonesia
Jangan Kaget! Biaya Tes Psikologi SIM Naik, Sekarang Jadi Segini
Ternyata Gegara Ini Insinyur India Bikin Tikungan Flyover 90 Derajat