Di laman Inautonews, Kamis (17/12/2015), Porsche mengatakan untuk kedua produk ini akan menawarkan mesin bensin 2.0L dan 2.5L turbocharged 4 silinder terbaru.
Jelas kabar ini mengejutkan, mengingat banyak yang memprediksi mobil Jerman ini akan menyelipkan mesin 6 silinder yang dikawinkan dengan turbocharging.
SCROLL TO CONTINUE WITH CONTENT
Sedangkan untuk Boxster dan Cayman S akan menawarkan mesin 2.4L dan 2.5 liter, yang mampu menyemburkan 360 tenaga kuda dan torsi 295 lb-ft, bersama Variable Turbine Geometry (VTG).
Model Boxster terbaru ini bakal lebih berat, seperti yang disampaikan Matthias Hofstetter. Awalnya Boxster memiliki berat 1.309 kg, nantinya akan naik menjadi 1.400 kg. Namun akan memiliki performa yang lebih baik, dengan hanya butuh waktu 5,5 detik untuk bisa berlari dari 0-100 km/jam.
(lth/rgr)












































Komentar Terbanyak
Pasutri Ngerokok di Motor sambil Bawa Bayi-Ditegur Ngamuk, Endingnya Begini
Mobil China Bikin Mata Konsumen Indonesia Jadi Terbuka
Kenapa Pemotor yang Ngerokok Susah Dibilangin?