Mesin ini adalah mesin diesel yang diklaim bersih dan ringan yang dirancang untuk mencapai pembakaran internal ultra-efisien. Selain ramah lingkungan, mesin ini diklaim juga mampu menawarkan banyak torsi dan kinerja dinamis serta emisi CO2 yang sangat rendah yakni di bawah 90 g/km.
Dengan mesin SKYACTIV-D 1.5-liter yang disandingkan dengan transmisi otomatis 6-speed Mazda ingin mematuhi aturan ketat Euro6 yang sudah mulai akan diterapkan di Eropa. (syu/ddn)
Komentar Terbanyak
Mobil Esemka Digugat, PT SMK Tolak Pabrik Diperiksa
Syarat Perpanjang SIM 2025, Wajib Sertakan Ini Sekarang
7 Mobil-motor Wapres Gibran yang Lapor Punya Harta Rp 25 Miliar