Dengan desain barunya, Nissan berhasil mengurangi hambatan aerodinamika dan meningkatkan kestabilan mobil. Dengan begitu, mobil pun jadi lebih sanggup menjelajah lebih jauh dengan sekali pengisian baterai.
LEAF terbaru pun didesain lebih rendah dibanding model yang sekarang, sehingga membantu mobil lebih stabil dalam kecepatan tinggi.
SCROLL TO CONTINUE WITH CONTENT
Sayang belum ada informasi lebih detail lagi yang diberikan Nissan untuk mobil listrik terlaris se-dunia itu. (ddn/ddn)












































Komentar Terbanyak
Kok Bisa Bobibos Sulap Jerami Jadi BBM RON 98?
Katanya Jakarta-Bandung Lewat Tol Japeksel Cuma 45 Menit, Ternyata...
Baru Seumur Jagung, BYD Atto 1 Kalahkan Penjualan Seluruh LCGC