Kia Motor Coorporation (KMC) memberikan donasi senilai kurang lebih US 100.000 berupa 2 unit Ambulance Kia dan 2 unit Pick Up Kia.
Baca juga: Cantiknya Mobil Listrik Kia |
SCROLL TO CONTINUE WITH CONTENT
Kia Sumbang mobil ke PMI Foto: dok. Kia |
"Semoga kendaraan-kendaraan tersebut tetap dapat difungsikan sebagaimana peruntukkannya," kata Theodorus dalam keterangan resminya.
Bantuan tersebut dilakukan di Kantor Pusat Palang Merah Indonesia di Jl. Gatot Subroto , Jakarta Selatan (14/3/2019), serah terima dilakukan oleh Mr. Pyo Chang Gong, sebagai wakil dari Kia Motor Coorporation di Indonesia kepada Sekjen Palang Merah Indonesia, dr. Ritola Tasmaya, MPH.
Bantuan mobil itu diberikan sebagai langkah untuk mengapresiasi kerja PMI serta membantu meringankan dan memperlancar berbagai kegiatan PMI di daerah.
Kia Sumbang mobil ke PMI Foto: dok. Kia |
Sebab tidak sedikit tantangan dan kebutuhan yang harus dihadapi Palang Merah Indonesia dalam masa pemulihan ini yang fokus pada 5 Kabupaten yaitu, Kota Palu, Kab. Sigi, Kab Donggala, Kab pasangkayu, Kab. Parigi Moutong. (riar/lth)












































Kia Sumbang mobil ke PMI Foto: dok. Kia
Kia Sumbang mobil ke PMI Foto: dok. Kia
Komentar Terbanyak
Inikah Calon Mobil Nasional Indonesia yang Disebut Prabowo Bakal Ada Tiga Tahun Lagi?
Curhat Prabowo Sudah Lama Nggak Nikmati Alphard, Tiap Hari Naik Maung
Kakorlantas: Bayar Pajak Kendaraan Semudah Beli Pulsa