Intip Koleksi Mobil Mewah Will Smith yang Guncang Panggung Oscar 2022

Intip Koleksi Mobil Mewah Will Smith yang Guncang Panggung Oscar 2022

Ilham Satria Fikriansyah - detikOto
Senin, 28 Mar 2022 21:19 WIB
Will Smith cries as he accepts the award for best performance by an actor in a leading role for
Will Smith Foto: Chris Pizzello/Invision/AP/Chris Pizzello

3. Tesla Roadster

Tesla RoadsterTesla Roadster Foto: Pool (Carbuzz)

Ternyata, Will Smith juga mengoleksi sebuah mobil listrik buatan Tesla yaitu tipe Roadster. Ia membeli sebuah Tesla Roadster generasi pertama yang diproduksi pada tahun 2008.

Mengenai spesifikasinya, Tesla Roadster yang dimiliki Will Smith diketahui mengusung sasis dari Lotus Elise. Mobil listrik ini dapat menempuh kecepatan dari 0-100 km per jam dalam waktu 3,7 detik saja.

SCROLL TO CONTINUE WITH CONTENT



Simak Video "Kronologi Will Smith Tampar Chris Rock di Panggung Oscar 2022"
[Gambas:Video 20detik]

Hide Ads