Foto Oto

Motor Listrik United Harganya Hampir Rp 50 Juta!

Septian Farhan Nurhuda - detikOto
Sabtu, 01 Okt 2022 11:51 WIB
1 dari 3
Pada varian TX1800, produsen membekalinya dengan baterai yang bisa menempuh jarak 65 kilometer. Sementara kecepatan maksimumnya diklaim mencapai 60 kilometer per jam (kpj). Sedangkan untuk varian TX3000 sudah menggunakan baterai dua slot dengan jangkauan total 120 kilometer. Kecepatannya juga lebih tinggi dibandingkan versi TX1800, yakni 90 kilometer per jam (kpj). Foto: Septian Farhan Nurhuda/detikcom
Jakarta - PT Terang Dunia Internusa selaku produsen motor listrik United di Indonesia resmi meluncurkan produk baru di pameran atau IEMS 2022.


(/)

Foto

Berita Terkait
Berita detikcom Lainnya
Berita Terpopuler

Video

detikNetwork