Jakarta - VW Beetle yang telah mengadopsi mesin listrik meramaikan pameran IEMS 2019. Sebelumnya, mobil buatan Jerman itu memakai mesin ICE (Internal Combustion Engine).
Foto Oto
Mobil VW Kodok Listrik Pertama di Indonesia
Rabu, 04 Sep 2019 18:39 WIB
VW Bettle listrik dipamerkan di arena IEMS 2019, Balai Kartini, Jakarta, Selasa (4/9/2019).
VW Bettle listrik ini milik Rudi Susanto Rahardjo.
icara ongkos modifikasi, Rudi menyebut angka cukup besar untuk mengganti ke part-part kendaraan listrik. Salah satu part yang harganya masih tinggi yakni baterai.
Secara spek, VW Beetle yang dipakai buat bahan eksperimen ini, adalah VW Beetle buatan tahun 1973.
Untuk lama pengecasan, disebut-sebut perlu waktu 4 sampai 5 jam, dengan spek listrik rumah tangga berdaya 4.000 watt.
Mobil ini dibekali baterai lithium ion 40 kWh.
Mobil listrik ini cukup menarik perhatian pengunjung pameran Indonesia Electric Motor Show (IEMS) 2019.












































Komentar Terbanyak
Habis Ngamuk Ditegur Jangan Ngerokok, Pemotor PCX Kini Minta Diampuni
Viral Lexus Berpelat RI 25 Potong Antrean di Gerbang Tol
Kursi Depan JakLingko untuk Prioritas, Tak Semua Orang Boleh Duduk