Jakarta - Setelah sukses dengan mobil listrik mereka Leaf EV, kini Nissan mulai pamerkan mobil balap Nissan Leaf Nismo RC.
Foto Oto
Mobil Balap Listrik Nissan Keren Abis!
Setelah sukses dengan mobil listrik mereka Leaf EV, kini Nissan mulai pamerkan mobil balap Nissan Leaf Nismo RC. Bahkan ketangguhan mobil langsung diuji di dalam track. Foto: pool (Nissan)
Mobil balap Nissan Leaf Nismo RC melakukan debut pertamanya. Foto: pool (Nissan)

Memang tidak dijelaskan spek apa yang ditawarkan All New Laeaf Nismo RC, ini besar kemungkinan masih menawarkan spek saat pertama kali diperkenalkan. Foto: pool (Nissan)
Mobil listrik Nissan ini mengusung 2 motor listrik 120 kW, mesin ini masing-masing memiliki torsi 478 lb-ft. Foto: pool (Nissan)
Untuk ketangguhan, meski berbekal listrik mobil ini mampu mencapai topspeed 0-100 km/jam hanya dalam 3,4 detik. Foto: pool (Nissan)
Soal komponen yang ditawarkan, All New Leaf Nismo RC, ini memiliki bobot yang sangat ringan, berkat penggunaan karbon fiber monocoque dan part riangan lainnya. Foto: pool (Nissan)
Selain itu mobil ini memiliki desain keren disetiap sisi, mulai dari tampilan wajah yang terlihat begitu garang berkat desain lampu yang seakan menyatu dengan gril. Tidak lupa lampu LED juga terlihat pada setiap sisi. Foto: pool (Nissan)
Setelah sukses dengan mobil listrik mereka Leaf EV, kini Nissan mulai pamerkan mobil balap Nissan Leaf Nismo RC. Foto: pool (Nissan)
Untuk ketangguhan, meski berbekal listrik mobil ini mampu mencapai topspeed 0-100 km/jam hanya dalam 3,4 detik. Foto: pool (Nissan)
Komentar Terbanyak
Jangan Pernah Pasang Stiker Happy Family di Mobil, Pokoknya Jangan!
Naik Taksi Terbang di Indonesia, Harganya Murah Meriah
Motor Boleh Wara-wiri di Jalan Tol Malaysia, Gratis