Melihat Pabrik Isuzu Thailand

FotoOto

Melihat Pabrik Isuzu Thailand

M Luthfi Andika - detikOto
Selasa, 29 Mar 2016 12:41 WIB

Jakarta - SUV Isuzu MU-X dan pikap D-Max didatangkan ke Indonesia dari Thailand. detikOto mendapat kesempatan melihat langsung tempat kelahiran mobil tersebut di Thailand

Isuzu memiliki 2 pabrik besar di Thailand, yakni Gateway Plant dan Samrong Plant. Kali ini detikoto mendapat kesempatan mengunjungi Pabrik Samrong Plant Isuzu.
Pekerja menyelesaikan pembuatan MU-X di pabrik Samrong Plant Isuzu, Thailand.
Pabrik Samrong Plant Isuzu khusus memproduksi MU-X dan D-Max.
Pabrik ini memiliki kapasitas produksi mencapai 240.000 unit/tahun.
Pabrik Samrong Plant Isuzu memiliki luas mencapai 231.400 meter persegi.
Melihat Pabrik Isuzu Thailand
Melihat Pabrik Isuzu Thailand
Melihat Pabrik Isuzu Thailand
Melihat Pabrik Isuzu Thailand
Melihat Pabrik Isuzu Thailand
Hide Ads