Dari pabrikan Honda, misalnya, ada motor bebek Honda Revo dan Supra X. Di kelas motor matik pilihan motor Honda seharga iPhone antara lain Honda BeAT, Honda Genio, Honda Scoopy sampai Honda Vario.
Berikut daftar harga motor Honda yang setara iPhone 13:
SCROLL TO CONTINUE WITH CONTENT
Harga Honda Revo
- Revo Fit Rp 15.110.000
- Revo X Rp 16.810.000
Harga Honda Supra X
- Supra X 125 Spoke FI: Rp 18.455.000
- Supra X 125 CW FI: Rp 19.535.000
Harga Honda BeAT
- BeAT CBS: Rp 16.665.000
- BeAT CBS ISS: Rp 17.365.000
- BeAT Street: Rp 17.365.000
- BeAT Deluxe: Rp 17.465.000
Harga Honda Genio
- Genio CBS: Rp 17.945.000
- Genio CBS-ISS: Rp. 18.415.000
Harga Honda Scoopy
- Scoopy Fashion: Rp 20.325.000
- Scoopy Sporty: Rp 20.325.000
- Scoopy Prestige: Rp 21.125.000
- Scoopy Stylish: Rp 21.125.000
Harga Honda Vario 125
- Vario 125 CBS: Rp 21.005.000
- Vario 125 CBS-ISS: Rp 21.910.000
- Vario 125 Special Edition: Rp 22.060.000
Pilihan lain dari pabrikan Yamaha. Di kelas motor bebek, motor seharga iPhone milik Yamaha ada Vega Force, Jupiter Z1 dan Jupiter MX 150.
Berikut daftar harga motor Yamaha yang setara iPhone 13:
Harga motor bebek Yamaha
- Yamaha Vega Force: Rp 16.955.000
- Yamaha Jupiter Z1: Rp 18.660.000
- Yamaha Jupiter MX 150: Rp 18.900.000
Harga motor matik Yamaha
- Yamaha Mio Z: Rp 15.800.000
- Yamaha Mio S: Rp 16.915.000
- Yamaha Mio M3 125: Rp 16.750.000
- Yamaha Mio M3 125 AKS SSS: Rp 17.270.000
- Yamaha Fino: Rp 19.140.000 - Rp 20.300.000
- Yamaha Soul GT: Rp 17.300.000 - Rp 17.800.000
- Yamaha XRide 125: Rp 18.990.000
- Yamaha Gear 125: Rp 17.750.000
- Yamaha Freego: Rp 19.550.000 - Rp 23.465.000.
Selain Honda dan Yamaha, ada juga pilihan motor Suzuki yang harganya setara iPhone 13. Pilihannya pun masih sama, ada motor bebek dan motor skutik. Berikut harga motor Suzuki seharga iPhone 13:
- Suzuki Smash FI: Rp 16.100.000
- Suzuki Nex II: Rp 17.300.000
- Suzuki Nex II Fancy Dynamic: Rp 18.000.000
- Suzuki Nex Crossover: Rp 18.800.000
- Suzuki Address FI: Rp 18.225.000
- Suzuki Address Playful: Rp 18.700.000.
Motor asal India, TVS pun memiliki pilihan motor yang harganya setara iPhone 13. Berikut pilihan motor TVS:
- TVS Dazz Rp 14.100.000
- TVS Dazz-FI Rp 14.800.000
- Callisto Rp 17.900.000 s.d 18.900.000
- Ntorq 125 Rp 19.190.000
(rgr/din)
Komentar Terbanyak
Jangan Kaget! Biaya Tes Psikologi SIM Naik, Sekarang Jadi Segini
Jangan Pernah Pasang Stiker Happy Family di Mobil, Pokoknya Jangan!
Naik Taksi Terbang di Indonesia, Harganya Murah Meriah