"Jadi sekarang resmi saya panggil Soul Rider," ucap GM Marketing PT Yamaha Indonesia Motor Manufacturing (YIMM), Hendri Wijaya di Denpasar, Bali, Sabtu (11/4/2015) malam.
Sebutan Soul Rider bukan sekadar sebutan belaka. Sebutan itu memiliki arti tersendiri karena para rider bisa menikmati perjalanan dengan suasana hati yang fun.
SCROLL TO CONTINUE WITH CONTENT
Event Tour de Soul oleh rider di Indonesia ini merupakan event pertama di bawah Yamaha Motor Corporation (YMC) yang ingin membuktikan ketangguhan teknologi Blue Core.
Tour de Soul ini sekaligus membuktikan bahwa All New Soul GT 125 bukan hanya sebuah motor yang dipakai harian. Motor anyar ini juga bisa digunakan untuk berkendara sambil menenangkan jiwa (soul) dengan berkendara fun.
(rgr/ddn)












































Komentar Terbanyak
Habis Ngamuk Ditegur Jangan Ngerokok, Pemotor PCX Kini Minta Diampuni
Harga Mobil di Indonesia Terkesan Mahal, Padahal...
Sopir JakLingko di Jaktim Bikin Resah, Penumpang Dihina 'Monyet'