Spesifikasi Lengkap Kawasaki Bajaj Pulsar 200NS

Spesifikasi Lengkap Kawasaki Bajaj Pulsar 200NS

- detikOto
Sabtu, 08 Jun 2013 08:06 WIB
Spesifikasi Lengkap Kawasaki Bajaj Pulsar 200NS
Kawasaki Bajaj Pulsar 200NS
Kawasaki menjamin handling berkendara yang bagus dengan penggunaan rangka perimeter kekar berongga.

Ditambah garpu depan teleskopik berdiameter 37 mm yang lembut berkontribusi pada kemudahan berkendara.

Di belakang, peredam kejut tunggal nitrogen memberikan kenyamanan berkendara pada segala medan.

Rem petal depan dan belakang menghantarkan tenaga berhenti yang stabil dan pakem.


Hide Ads