![]() |
Mesin 2GD-FTV yang disematkan pada Hilux Single Cabin Diesel 4x4 mampu menghasilkan power maksimum sebesar 149,6 PS dengan torsi maksimum 40,8 kgm. Sedangkan pada varian 4x2 mampu menghasilkan maksimum power 149,6 PS dengan torsi maksimum 35 kgm. Selain memiliki power dan torsi yang lebih besar, engine 2GD-FTV juga tercatat lebih efisien.
Komentar Terbanyak
Mobil Esemka Digugat, PT SMK Tolak Pabrik Diperiksa
7 Mobil-motor Wapres Gibran yang Lapor Punya Harta Rp 25 Miliar
Cerita di Balik Polisi Kawal Mobil Pribadi Diprotes Pemobil Lain