"Kalau diperlukan," kata Direktur Pemasaran dan Layanan Purna Jual PT Honda Prospect Motor Jonfis Fandy kepada detikOto, Senin (4/9/2017).
SCROLL TO CONTINUE WITH CONTENT
"Dari sharing para pengguna Honda Brio, katanya sih kelistrikan mobil ini wangi gitu sehingga menarik perhatian tikus. Bisa jadi sih ada tikus yang gigit salah satu kabelnya, saya juga tidak tau ya pastinya bagaimana," ungkap Doddy sang pemilik Brio.
Baca juga: 10 Faktor Penyebab Mobil Terbakar |
"Saya tidak mau berspekulasi akan hal ini, kita tunggu saja hasil dari investigasi pihak Honda karena saya sudah melaporkan hal tersebut kepada mereka," tambahnya.
Diketahui pada mulanya mobil terbakar pada bagian kap yang disertai oleh ledakan seperti ban pecah. (dry/ddn)












































Komentar Terbanyak
Ketemu Fortuner Berstrobo Arogan di Jalan, Viralin!
Warga Rela Antre Panjang di SPBU Swasta, Ketimbang Isi Pertalite Was-was Brebet
Perang Harga Mobil China di Indonesia: Merek Lain Dibikin Ketar-ketir