Kepala Sesi Pendidikan dan Masyarakat Ditlantas Polda Metro Jaya, Yovanka Mamonto menjelaskan para pengemudi mobil delegasi KTT OKI dipilih baik dari anggota kepolisian maupun TNI.
Para sopir delegasi KTT OKI diberi pelatihan untuk mengemudi berdasarkan standar yang telah ditetapkan, seperti mengemudikan dengan kecepatan yang telah diatur serta tidak melakukan zig-zag saat berkendara.
SCROLL TO CONTINUE WITH CONTENT
Selain menyiapkan sopir untuk para delegasi, mobil yang akan mengantarkan petinggi negara dalam KTT OKI juga disediakan.
Delegasi negara-negara OKI akan menggunakan BMW 520d yang telah disiapkan sementara ini sebanyak 16 unit. Belasan seri BMW tersebut telah terparkir rapi di JCC Senayan, Jakarta tempat KTT OKI bakal berlangsung. (nkn/rgr)












































Komentar Terbanyak
Habis Ngamuk Ditegur Jangan Ngerokok, Pemotor PCX Kini Minta Diampuni
Harga Mobil di Indonesia Terkesan Mahal, Padahal...
Sopir JakLingko di Jaktim Bikin Resah, Penumpang Dihina 'Monyet'