Seperti dikutip Ward Auto, Selasa (24/11/2015), Chief Executive Officer Hyundai di Amerika, Dave Zuchowski mengkonfirmasi kabar tersebut. Bahkan dia menegaskan Genesis akan memproduksi sedan yang bakal bertarung dengan Audi A4, BMW Seri-3, serta Mercedes-Benz C-Class.
Namun, untuk sedan yang disebut sebagai pesaing BMW Seri3 bisa jadi akan dibuat turunannya yang berupa crossover. Model ini akan menggunakan basis platform milik sedan tersebut.
SCROLL TO CONTINUE WITH CONTENT
Sedan yang dimaksud adalah Genesi G90 yang merupakan pengganti dari sedan Equus. Sedikitnya ada enam model yang disebut bakal diluncurkan Genesis termasuk varian coupe.
Genesis memang diharapkan menjadi salah satu lokomotif penjualan bagi Hyundai. Sesuai dengan posisinya sebagai model yang membidik segmen premium, mobil ini dipasarkan di diler tersendiri.
(arf/rgr)












































Komentar Terbanyak
Habis Ngamuk Ditegur Jangan Ngerokok, Pemotor PCX Kini Minta Diampuni
Viral Lexus Berpelat RI 25 Potong Antrean di Gerbang Tol
Viral Pemotor Maksa Lawan Arah, Nggak Dikasih Lewat Malah Ngamuk!