Ini Spesifikasi Lengkap Kia New Rio Platinum

Ini Spesifikasi Lengkap Kia New Rio Platinum

Rangga Rahadiansyah - detikOto
Kamis, 02 Jul 2015 10:26 WIB
Ini Spesifikasi Lengkap Kia New Rio Platinum
Kia New Rio Platinum (Rangga-detikOto)
Kia New Rio Platinum diklaim memiliki performa mesin yang responsif di berbagai tingkat kecepatan dan sangat lincah untuk bermanuver. Dengan tetap mengusung mesin bensin CVVT 4 silinder DOHC, Kia New Rio dapat menghasilkan tenaga maksimal 107 ps pada 6.300 rpm dan torsi maksimal 13.8 kgm pada 4.200 rpm.

Kia New Rio Platinum menggunakan transmisi otomatis dengan 4 tingkat percepatan manumatic.

Hide Ads