"SPK (Surat Pemesanan Kendaraan) sudah sekitar 4.000. Indennya 2-3 bulan," ujar PR Manager PT Toyota-Astra Motor Rouli H Sijabat, kepada detikOto.
All New Yaris diluncurkan ke masyarakat Indonesia pada 17 Maret 2014 lalu. Yaris kini tidak lagi diimpor dari Thailand. Yaris sekarang diproduksi di pabrik PT Toyota Motor Manufacturing Indonesia di Karawang, Jawa Barat.
Untuk generasi kedua Yaris, Toyota melakukan perubahan cukup besar-besaran pada bagian eksterior dan interiornya. Meski mesin tidak mengalami perubahan, tetap menggunakan mesin 1.500 cc.
(ddn/ddn)












































Komentar Terbanyak
Biaya Tes Psikologi SIM Online Naik, Sekarang Jadi Segini
Baru Jual 1 Mobil, Polytron Sudah Ungguli Merek Jepang-China Ini di Indonesia
Intip Garasi Kakanwil Pajak Jakarta Utara yang Dicopot Purbaya