Ini Dia 'Kembaran' Royal Enfield Himalayan dari China, Harga Cuma Rp 39 Jutaan

Foto Oto

Ini Dia 'Kembaran' Royal Enfield Himalayan dari China, Harga Cuma Rp 39 Jutaan

newmotor.cn - detikOto
Jumat, 26 Mar 2021 08:55 WIB

Jakarta - Ini motor China yang mirip dengan motor petualang Royal Enfield Himalayan. Harganya juga lebih murah. Simak perbedaannya yuk!

Motor mirip Royal Enfield Himalayan

Motor petualang Royal Enfield Himalayan kini ada kembarannya dari China. Bentuknya mirip, tapi harganya lebih murah. Apa saja perbedaannya? Foto: newmotor.cn

motor mirip Royal Enfield Himalayan

Terlihat dari penggunaan lampu bulat ala motor petualang masa lampau. Foto: newmotor.cn

motor mirip Royal Enfield Himalayan

Lalu kemudian panel instrumen dibuat dengan bentuk bundar yang sudah mengusung digital. Foto: newmotor.cn

Motor mirip Royal Enfield Himalayan

Oiya ada juga opsi menggunakan layar TFT instrumen dengan bentuk mengkotak. Foto: newmotor.cn

motor mirip Royal Enfield Himalayan

Bahasa desain lain yang mirip dengan Royal Enfield ialah desain tangki BBM yang tidak tajam, windscreen yang tinggi, dan bahkan membiarkan rangka terbuka. Sementara tinggi joknya sendiri sama dengan Royal Enfield Himalayan, yakni 800 mm. Foto: newmotor.cn

Motor mirip Royal Enfield Himalayan

Sama dengan Royal Enfield Himalayab, motor ini juga dibekali rak kecil untuk membawa perlengkapan. Pada bagian samping juga sudah dipasang tempat untuk memasang pannier atau tas samping.Foto: newmotor.cn

Motor mirip Royal Enfield Himalayan

Sementara di bagian sektor kaki-kaki. Motor ini bahkan sudah menggunakan suspensi depan upside-down, berbeda dengan Himalayan yang masih teleskopik berukuran 41 mm dengan travel 200 mm. Hanway G30 juga menggunakan pelek belang alias beda antara belakang dan depan, kembaran Royal Enfield ini menggunakan roda depan 19 inci dan roda belakang 17 inci. Foto: newmotor.cn

Motor mirip Royal Enfield Himalayan

Hanway dijejali mesin 250 cc satu silinder yang menghasilkan tenaga 26 bhp dan torsi puncak 22 Nm. Berapa harganya? Royal Enfield Himalayan dijual Rp 114.300.000 (on the road Jakarta). Sedangkan Hanwey G30 di pasar China dilepas dengan angka mulai dari 17.280 Yuan atau sekitar Rp 39,3 jutaan (kurs 1 yuan = Rp 2.210) Foto: newmotor.cn

Ini Dia Kembaran Royal Enfield Himalayan dari China, Harga Cuma Rp 39 Jutaan
Ini Dia Kembaran Royal Enfield Himalayan dari China, Harga Cuma Rp 39 Jutaan
Ini Dia Kembaran Royal Enfield Himalayan dari China, Harga Cuma Rp 39 Jutaan
Ini Dia Kembaran Royal Enfield Himalayan dari China, Harga Cuma Rp 39 Jutaan
Ini Dia Kembaran Royal Enfield Himalayan dari China, Harga Cuma Rp 39 Jutaan
Ini Dia Kembaran Royal Enfield Himalayan dari China, Harga Cuma Rp 39 Jutaan
Ini Dia Kembaran Royal Enfield Himalayan dari China, Harga Cuma Rp 39 Jutaan
Ini Dia Kembaran Royal Enfield Himalayan dari China, Harga Cuma Rp 39 Jutaan
Hide Ads