Senin, 06 Mei 2019 12:53 WIB
Masuk Bulan Ramadhan, Masih Banyak Pengendara 'Norak' di Jalanan
Otofokus
Aman Berkendara Saat Puasa

Namun sayang, hingga saat ini masih banyak pengendara 'Norak' yang kerap melanggar peraturan di jalanan. Hanya demi memuaskan ego sendiri untuk bisa lebih cepat sampai tempat tujuan. Seperti yang berhasil ditangkap pasangmata.com, dengan #pengendaranorak.
"Demi menghindari macet, rombongan para pengendara motor nekat masuk jalur Transjakarta di Mampang Jakarta Selatan," kata pambaca pasangmata.com dan oto.detik.com, Syarifudin.
Nah detikers, detikcom ingatkan kembali untuk terus meningkatkan keselamatan berkendara saat berkendara. Tentu salah satunya terus mengutamakan peraturan rambu-rambu lalu lintas yang ada. saling bertoleransi dalam berkendara, dan jangan menjadi pengendara norak ya.
Lihat juga foto-foto tentang pengendara norak di jalanan di link ini.
(lth/ddn)
Otofokus
Aman Berkendara Saat Puasa