Akankah transportasi bus kota ditinggalkan masyarakat? Asisten Direktur Operasi PT Mayasari Bakti Akhmad Zulkifli mengatakan bahwa saat ini transportasi belum bisa banyak mengubah pikiran masyarakat untuk beralih ke angkutan umum.
SCROLL TO CONTINUE WITH CONTENT
"Pasti akan berdampak cuma seperti apa dampaknya signifikan atau tidak. Karena bila melihat data-data yang ada proses perjalanan dari penyanggah kota masuk ke DKI Jakarta cukup banyak," ujar Akhmad.
Akhmad bangga melihat keseriusan pemerintah mengatasi mobilitas masyarakat di Jakarta dengan membangun jaringan transportasi massal. Terlebih PO Mayasari Bakti saat ini sudah menjalin kerjasama dengan TransJakarta.
Ia yakin pembangunan mass rapid transit (MRT) dan LRT akan mengatasi kemacetan, karena sebagai langkaslh solutif untuk memberikan opsi masyarakat untuk sampai ke tempat tujuan tepat waktu dan nyaman.
"Apakah yang pindah tersebut merupakan pengguna transportasi busway yang sekarang pindah ke MRT atau dari yang angkutan pribadi. Nah ini yang perlu dianalisa," ungkap Akhmad.
Komentar Terbanyak
Selamat Tinggal Calo, Bikin SIM Wajib Ikut Ujian Lengkap
Naik Taksi Terbang di Indonesia, Harganya Murah Meriah
Kenapa Sih STNK Tak Berlaku Selamanya dan Harus Diperpanjang?