Begitu melihat jalur busway kosong, para pengendara bandel ini tak segan untuk melintasinya. Lihat saja yang satu ini.
Dari foto yang dikirimkan Fernan Kuv ke pasangmata.com, terlihat pemotor di jalur TransJakarta kawasan Pos Pengumben berusaha memutar balik karena ada petugas kepolisian yang berjaga di jalur tersebut.
SCROLL TO CONTINUE WITH CONTENT
Sebenarnya kejadian seperti ini bukanlah yang pertama kali. Seringkali kita melihat pengendara masih bandel tanpa mempedulikan keselamatan dirinya sendiri.
Jangan ditiru yaOtolovers, kalau memang mau lewat jalurTransJakarta sebaiknya naikbusnya! (dry/lth)












































Komentar Terbanyak
Diklakson Gegara Lane Hogging, Sopir Yaris Ngamuk-Ngajak Ribut
Viral Lexus Berpelat RI 25 Potong Antrean di Gerbang Tol
Kursi Depan JakLingko untuk Prioritas, Tak Semua Orang Boleh Duduk