Sayonara Toyota FJ Cruiser

Sayonara Toyota FJ Cruiser

Toyota - detikOto
Jumat, 13 Mei 2016 12:44 WIB

Sydney - Ucapkan selamat tinggal pada mobil Offroad FJ Cruiser. Toyota pelan-pelan mematikan mobil ini di berbagai belahan dunia.

Setelah dihentikan produksi pada 2014 di Amerika, kini Toyota menghentikan produksi di Australia. Foto: Toyota
Toyota akan menghentikan produksi FJ Cruiser per Agustus 2016. Mobil itu diperkenalkan pertama kali di Australia sejak 2011 dengan angka penjualan mencapai lebih dari 11.000 unit. Foto: Toyota
Emblem logo Toyota FJ Cruiser di bagian belakang mobil. Foto: Toyota
FJ Cruiser merupakan mobil bermesin 4.000 cc V6 yang dilengkapi dengan transmisi otomatis 5 speed. Foto: Toyota
Mobil ini dikenal sebagai SUV dengan kemampuan offroad. Foto: Toyota
FJ Cruiser berawal dari mobil Toyota FJ 40 Series, yang merupakan generasi ketiga dari Land Cruiser. Foto: Toyota
Sayonara Toyota FJ Cruiser
Sayonara Toyota FJ Cruiser
Sayonara Toyota FJ Cruiser
Sayonara Toyota FJ Cruiser
Sayonara Toyota FJ Cruiser
Sayonara Toyota FJ Cruiser
Hide Ads