Jakarta - Wanita kini tak kalah dari laki-laki, kalimat itu menggambarkan sosok Sarah Lezito yang lihai mengajak dansa kuda besi di atas aspal.
Sarah Lezito, Si Cantik Spesialis Penakluk Moge

Stunrider wanita asal Perancis ini bahkan pernah menggantikan momen Scarlett Johansson di Avengers 2 saat berada di atas motor.Β Foto: Instagram @sarahlezito
Hobi ini sudah ia geluti sejak umur 13 tahun, motor pertama kali ia gunakan adalah Yamaha DTX 125 dan CB 500.Β Foto: Instagram @sarahlezito
Saat berada di atas sepeda motor, ia mengaku tidak seperti laki-laki yang menunjukkan kekuatan.Β Foto: Instagram @sarahlezito
Sarah terlihat seperti sedang melakukan tarian akrobatik. anggun, kuat dan bertekad. Tarian di atas aspal dengan wheelies, stoppies, drift, burnout dan gerakan akrobat lainnya. "Saya fokus pada keseimbangan dan kelembutan," ujar Sarah.Β Foto: Instagram @sarahlezito
Perjalanannya tidak melulu mulus, Sarah pernah mengalami cidera pada lututnya akibat kecelakaan.Β Foto: Instagram @sarahlezito
Namun ia kembali bangkit, bahkan kembali berdansa di atas aspal dengan menggunakan motor berkapasitas lebih besar BMW S 1000 R. Foto: Instagram @sarahlezito
Nama Sarah semakin melambung, sebab hobi ekstrim seperti ini memang sangat jarang digeluti oleh kamu hawa, lebih lagi dengan kemampuan fantastisnya. Foto: Instagram @sarahlezito
Komentar Terbanyak
Jangan Kaget! Biaya Tes Psikologi SIM Naik, Sekarang Jadi Segini
Ini Dampak Buruk Andai Tarif Ojol Naik 8-15 Persen di Indonesia
Biaya Tes Psikologi Naik, Perpanjang SIM Bakal Keluar Duit Segini