Jakarta - Dalam beberapa tahun ke depan, China bakal mengoperasikan taksi terbang salah satunya taksi terbang TCab E20.
Foto Oto
Wujud Taksi Terbang 'TCab'
Tidak hanya akan menjadi solusi untuk transportasi, TCab atau taksi terbang di China ini dijamin bakal canggih banget, karena TCab akan ditenagai tenaga listrik dan diperlengkap dengan fitur eVTOL (Electric Vertical Take-off). Foto: dok. Autoevolution/TCab Tech
Taksi terbang ini mendapat pujian karena memiliki teknologi propulsi yang ramah lingkungan, ditambah memiliki kinerja terbaik, dan bebas emisi. Foto: dok. Autoevolution/TCab Tech
Taksi terbang TCab E20 dilengkapi dengan enam baling-baling, empat di antaranya adalah baling-baling miring, untuk penerbangan maju dan transisi, sedangkan baling-baling ganda digunakan untuk lepas landas dan mendarat vertikal.Foto: dok. Autoevolution/TCab Tech
Soal jarak tempuh, dijelaskan taksi terbang ini memiliki jangkauan sedang mencapai 200 km dengan kecepatan jelajah 260 km/jam. Foto: dok. Autoevolution/TCab Tech












































Komentar Terbanyak
Warga Rela Antre Panjang di SPBU Swasta, Ketimbang Isi Pertalite Was-was Brebet
Wuling Darion Meluncur di Indonesia: Ada EV dan PHEV, Harga Mulai Rp 356 Juta
Apakah Pertalite Mengandung Etanol?