Jakarta - Honda di Amerika Serikat meluncurkan SUV besar Honda Pilot generasi keempat. Mobil ini akan dijual awal tahun depan.
(/)
Foto Oto
Ini Dia Honda Pilot, SUV Bongsor Penantang Hyundai Palisade
Kamis, 10 Nov 2022 21:06 WIB
BAGIKAN
Honad Pilot merupakan sebuah SUV dengan dimensi terbesar dan tenaga paling besar di antara lini SUV Honda. Honda menyebut, Pilot generasi keempat didesain lebih mengedepankan style, kabin yang lebih luas bagi penumpang dan ruang kargonya serta mempunyai kelebihan untuk bermanuver di trek off-road maupun jalan biasa. Foto: Dok. Honda
BAGIKAN