Jakarta - Hujan deras memicu banjir dan tanah longsor di tiga desa di Austria. Selain menerjang rumah, material longsor juga merendam sejumlah mobil. Ini penampakannya.
Foto Oto
Banjir dan Longsor Gulung Puluhan Mobil di Austria
Kamis, 30 Jun 2022 22:30 WIB
Sebuah van dan trailer kuda terendam material longsor di Distrik Villach-Land, negara bagian Carinthia, Austria.
Sejumlah mobil terseret material longsor hingga ke dapan rumah warga.
Material longsor memutus akses jalan. Kendaraan pun tidak bisa melintas diΒ Distrik Villach-Land, negara bagian Carinthia, Austria.
Banjir dan tanah longsor ini melanda tiga desa di Austria.
Saat ini alat berat telah dikerahkan untuk membersihkan material longsong yang menutupi jalanan. Hal itu dilakukan agar kendaraan kembali bisa melintas di kawasan tersebut.












































Komentar Terbanyak
Puluhan Motor Brebet Habis Isi Pertalite, Bahlil Bilang Begini
Tahun Depan Vietnam Larang Motor Bensin, Jepang Peringatkan Ancaman PHK
Kandasnya Mimpi Mobil Nasional dan Cita-cita Prabowo Bikin Mobil RI