Menjelajah 5 Kota dengan BMW Seri 5

Foto Oto

Menjelajah 5 Kota dengan BMW Seri 5

Pool - detikOto
Senin, 12 Mar 2018 19:02 WIB

Jakarta - BMW Driving Experience menempuh 5 kota besar di Indonesia. BMW 520i Luxury yang baru diluncurkan termasuk dalam rangkaian kegiatan ini.

BMW Driving Experience kali ini menjadi platform komprehensif yang akan tampilkan semua keunggulan line-up terbaru generasi ketujuh BMW Seri 5, yang juga dikenal sebagai Business Athlete. Pool/BMW.
BMW 520i Luxury yang baru diluncurkan termasuk dalam rangkaian kegiatan untuk menempuh perjalanan hingga lebih dari 900 km. All-new BMW Seri 5 merupakan sedan bisnis premium paling sukses di dunia yang tawarkan pengalaman berkendara dinamis dengan kombinasi sistem bantuan paling inovatif. Pool/BMW.
Kegiatan BMW Driving Experience kali ini dimulai dari ibukota Jakarta di mana para peserta akan mendapatkan filosofi seorang Business Athlete yang berupaya menyatukan pola pikir kompetitif atlit dengan determinasi untuk sukses dalam bisnis. Pool/BMW.
Menjelajah 5 Kota dengan BMW Seri 5
Menjelajah 5 Kota dengan BMW Seri 5
Menjelajah 5 Kota dengan BMW Seri 5
Berita Terkait

 

 

 

 

 

 

 

 

Hide Ads