Jakarta - PT Krama Yudha Tiga Berlian Motors (KTB) menghadirkan salah satu truk klasik yang menjadi cikal bakal kesuksesan Mitsubishi Fuso, yaitu varian Colt T200.
Foto Oto
Nostalgia Truk Colt Klasik Mitsubishi
Minggu, 14 Agu 2016 15:54 WIB
PT Krama Yudha Tiga Berlian Motors (KTB) menghadirkan salah satu truk klasik angkatan pertama yang menjadi cikal bakal kesuksesan Mitsubishi Fuso, yaitu varian Colt T200.
Truk klasik ini dipajang selama pamera Gaikindo Indonesia International Auto Show (GIIAS) 2016 di booth 3A, hall 3A, ICE BSD, 11-21 Agustus 2016.
Pemilik truk klasik ini dalah Achmad Suntoko, juragan pengusaha yang berasal dari Blitar, Jawa Timur. Beliau menceritakan bagaimana perjalannya ketika pertama kali memiliki truk ini di tahun 1990 dari awal memulai usahanya, truk inilah yang menjadi saksi bagaimana beliau membangun bisnis dari nol.
Mitsubishi juga memamerkan truk-truk terbaru mereka.












































Komentar Terbanyak
Warga Rela Antre Panjang di SPBU Swasta, Ketimbang Isi Pertalite Was-was Brebet
Wuling Darion Meluncur di Indonesia: Ada EV dan PHEV, Harga Mulai Rp 356 Juta
Apakah Pertalite Mengandung Etanol?