Dikutip visordown, Selasa (31/12/2019), BMW Motorrad memprediksi motor listrik ke depannya akan dilengkapi dengan Wireless Charging dan Quick Charging. Itu artinya pengisian baterai bisa dilakukan tanpa menggunakan kabel dan bisa dengan cepat.
Baca juga: BMW Anti Aspal MotoGP |
SCROLL TO CONTINUE WITH CONTENT
Baca juga: Motor Cruiser BMW Penantang Harley-Davidson |
Selain itu, BMW juga mengatakan keseriusannya untuk bisa merambah ke kendaraan listrik termasuk ke sepeda motor. Oleh sebab itu BMW berencana akan ikut melahirkan infrastruktur seperti charging point. Namun BMW sadar untuk bisa melahirkan infastruktur ini tidak akan murah.
Sementara dari sisi produk, BMW mengatakan akan terus akan melahirkan motor listrik terbaik. Seperti yang sudah diperkenalkan sebelumnya C-Evolution Scooter.
(lth/ddn)
Komentar Terbanyak
Ini Dampak Buruk Andai Tarif Ojol Naik 8-15 Persen di Indonesia
Jangan Kaget! Biaya Tes Psikologi SIM Naik, Sekarang Jadi Segini
Ternyata Gegara Ini Insinyur India Bikin Tikungan Flyover 90 Derajat