Penyelundupan Harley Rusak Citra Pedagang Moge Bekas

Penyelundupan Harley Rusak Citra Pedagang Moge Bekas

Luthfi Anshori - detikOto
Sabtu, 07 Des 2019 19:03 WIB
Harley-Davidson yang diselundupkan direksi Garuda Indonesia Foto: Agung Pambudhy


"Iya, nanti (bisa saja) ditanya, ini barang asal-usulnya masuk dari mana. Salah-salah, nanti para (penjual onderdil dan) pengguna Harley malah ikut kena cekal juga sama Bea Cukai," lanjut Indra.

Soal kasus penyelundupan tersebut, Indra sendiri heran, mengapa printilan komponen Harley-Davidson bisa dibawa oleh maskapai khusus penumpang.

SCROLL TO CONTINUE WITH CONTENT

"Baru tahu. Biasanya kan harus pakai pesawat kargo. Ini kok pakai pesawat biasa (penumpang) bisa masuk ya," kata Indra.


(lua/ddn)

Hide Ads