Dilansir Autoevolution, Rabu (13/4/2016), ini memang bukan pertam kalinya Suzuki digosipkan pakai turbo untuk motor sport. Apalagi, Suzuki juga telah memperkenalkan konsep Recursion 600cc dengan forced-induction.
Motor yang tampil pada desain paten ini terlihat mirip dengan GSX-R750 dan GSX-R1000. Hal itu membuat rumor bermunculan yang menyebutkan bahwa dua motor sport Suzuki tersebut akan disematkan turbo.
SCROLL TO CONTINUE WITH CONTENT
Kini, peraturan mengenai emisi di beberapa negara semakin ketat. Produsen otomotif mencari metode untuk mempertahankan power kendaraan dan karakter mesinnya, namun harus menyesuaikan standar emisi. Salah satu terobosannya adalah dengan teknologi forced-induction.
Apakah ke depannya teknologi forced-induction juga akan terselip di motor Suzuki? Patut ditunggu. (rgr/ddn)












































Komentar Terbanyak
Tukang Tambal Ban Pungut Pelat Nomor Terbawa Banjir, Minta Tebusan Rp 50 Ribu
Pengendara Singapura Banyak yang Mau Balik Beli Mobil Bensin
Lawan Arah di Malaysia Didenda Rp 60 Juta, di Indonesia Cuma Rp 500 Ribu