Tapi ada lho Otolovers, pemimpin negara yang bangga memakai mobil buatan negaranya sendiri. Walaupun merek mobil yang dipakai itu belum tentu dikenal di seluruh penjuru dunia.
Berikut detikOto rangkum para pemimpin negara yang tidak malu menggunakan mobil buatan negerinya sendiri.
1. Presiden China
|
Foto: Istimewa
|
2. Presiden Prancis
|
Foto: Carscoops
|
Saat pelantikan, Emmanuel Macron menunggangi DS 7 Crossback. Mobil ini merupakan model flagship dalam jajaran mobil premium asal Prancis ini. Tapi, DS Automobiles telah meng-upgrade mobil itu untuk dijadikan mobil kepresidenan.
3. Presiden Amerika Serikat
|
Foto: Reuters
|
3. Ratu Inggris dan Perdana Menteri Inggris
|
Foto: Jalopnik
|
Hal serupa pun dilakukan oleh perdana menteri Inggris yang memakai Jaguar XJ sebagai mobil operasionalnya. Bahkan para pengawalnya pun mengendarai Range Rover atau Land Rover Discovery.
5. Perdana Menteri Jepang
|
Foto: Rangga Rahadiansyah
|
Perdana Menteri Jepang memilih Toyota Century Royal sebagai kendaraan operasionalnya.
6. Kanselir Jerman
|
Foto: Istimewa
|
Bahkan mobil Mercedes-Benz ini tak hanya digunakan para pimpinan negara Jerman saja, melainkan negara-negara lain. Indonesia salah satunya. Mobil Mercy selalu menjadi langganan sebagai mobil kepresidenan Indonesia.
7. Perdana Menteri Malaysia
|
Foto: Istimewa
|
Perdana menterinya menggunakan Proton Perdana yang dimelarkan dan telah dilengkapi dengan segudang fitur keamanan sehingga menjamin para penumpang di dalamnya.
8. Presiden Italia
|
Foto: Istimewa
|
Motor roda tiga Piaggio Ape Calessino juga disiapkan sebagai kendaraan operasional saat presiden sedang berlibur menghabiskan musim panas.
9. Presiden Korea Selatan
|
Foto: Istimewa
|
Sebelumnya para presiden Korsel menggunakan BMW seri 7 sebagai kendaraan operasionalnya. Hyundai Equus VL500(550) versi melar, mulai digunakan sejak tahun 2013.
10. Raja Swedia
|
Foto: Istimewa
|












































Komentar Terbanyak
Ketemu Fortuner Berstrobo Arogan di Jalan, Viralin!
Viral Bocah 9 Tahun di Makassar Dapat Hadiah Ultah Lamborghini Revuelto Rp 23 M
Perang Harga Mobil China di Indonesia: Merek Lain Dibikin Ketar-ketir