Diungkapkan oleh Setia Hariadi, Head of Network Development Departement MMKSI pada saat peresmian diler terbaru Mitsubishi di Pulogadung, hingga akhir tahun timnya menargetkan 115 diler akan dibuka. Hal tersebut meliputi Jabodetabek, Sumatera, Kalimantan, dan beberapa pulau bagian timur Indonesia.
Baca juga: Mitsubishi Buka Diler Baru di Pulogadung |
SCROLL TO CONTINUE WITH CONTENT
"Sampai saat ini sudah sudah ada on progress develompment sekitar 40 diler (total). Berarti masih ada PR 5 area lagi," lanjutnya.
Pelebaran sayap jaringan Mitsubishi ini dilakukan salah satunya dikarenakan kelahiran Xpander yang sangat meledak.
Baca juga: Xpander Jadi Primadona di Diler Mitsubishi |
"Salah satunya sih karena Xpander lahir dan animo masyarakat sangat luar biasa di sana. Maka dari prinsipal menetapkan besar (untuk kehadiran dan pengadaan diler-Red). Bahkan di 2018 nanti, MMKSI ditargetkan bangun 143 diler," ucap Setia. (rgr/ddn)












































Komentar Terbanyak
Habis Ngamuk Ditegur Jangan Ngerokok, Pemotor PCX Kini Minta Diampuni
Di Indonesia Harga Mobil Terkesan Mahal, Padahal Pajaknya Aja 40%!
Harga Mobil di Indonesia Terkesan Mahal, Padahal...