Dikutip Carscoops, Rabu (26/7/2017), rencana mengejutkan Porsche ini langsung disampaikan oleh CEO Porsche, Oliver Blume. Langkah ini juga disinyalir akibat kasus emisi yang dialami oleh Volkswagen Group. Karena kasus emisi gas buang ini juga berdampak pada Porsche.
"Tentu kami melihat isu ini (dampak dari kasus emisi gas buang-Red). Tapi kami belum membuat keputusan seperti ini," ujar Oliver.
SCROLL TO CONTINUE WITH CONTENT
Namun untuk saat ini generasi terbaru Cayenne yang akan diperkenalkan September 2017, Porsche memastikan masih membawa mesin diesel. Namun memiliki perbedaan dibanding mesin diesel yang sebelumnya.
"Namun untuk generasi terbarunya memiliki skenario yang berbeda," katanya. (lth/rgr)












































Komentar Terbanyak
Warga Rela Antre Panjang di SPBU Swasta, Ketimbang Isi Pertalite Was-was Brebet
Wuling Darion Meluncur di Indonesia: Ada EV dan PHEV, Harga Mulai Rp 356 Juta
Apakah Pertalite Mengandung Etanol?