KIA Mobil Indonesia (KMI) memanfaatkan arena Gaikindo Indonesia International Auto Show (GIIAS) 2016 dengan meluncurkan dua model sekaligus. Kali ini, KMI merilis All New Sportage dan Grand Sedona.
KIA Sportage generasi terbaru ini diluncurkan pertama kali di Frankfurt Motor Show pada 2015. Dan saat ini, KIA Sportage di tahun 2016 menjadi penyumbang penjualan terbanyak untuk Kia di pasar global.
![]() |
Selain itu, Kia juga meluncurkan KIA Grand Sedona. KIA Grand Sedona yang dikenalkan ini merupakan Sedona generasi ketiga. KIA Grand Sedona hadir sebagai kendaraan keluarga yang premium dengan mengutamakan konsep kenyamanan, modern, stylish serta mewah.
SCROLL TO CONTINUE WITH CONTENT
![]() |
Komentar Terbanyak
Mobil Esemka Digugat, PT SMK Tolak Pabrik Diperiksa
Syarat Perpanjang SIM 2025, Wajib Sertakan Ini Sekarang
7 Mobil-motor Wapres Gibran yang Lapor Punya Harta Rp 25 Miliar