PT Auto Euro Indonesia selaku Agen Pemegang Merek (APM) Renault di Indonesia pun tidak mau ketinggalan.
"Minimum satu varian buat tahun depan. Renault rencana akan menjadi elevated driving position, itu artinya crossover atau SUV (Sport Utility Vehicle)," ucap Sales and Marketing Division Head, Ario Soerjo kepada wartawan, di Tangerang.
SCROLL TO CONTINUE WITH CONTENT
"Karena kita lihat di Indonesia konsumen yang lebih minatnya ya dua itu. Elevated driving position yang nyetirnya itu lebih tinggi, dan dua itu pas kalau nggak crossover ya SUV," tutur Ario.
"Selain itu ground clearance juga lebih bagus, kabinnya juga lebih lapang dan juga gampang dimodif," tambah Ario.
(khi/dry)












































Komentar Terbanyak
Habis Ngamuk Ditegur Jangan Ngerokok, Pemotor PCX Kini Minta Diampuni
Viral Lexus Berpelat RI 25 Potong Antrean di Gerbang Tol
Kursi Depan JakLingko untuk Prioritas, Tak Semua Orang Boleh Duduk