Sebelumnya, Chevrolet sudah memperkenalkan Bolt dalam bentuk prototipe pra-produksi. Laporan yang dilansir Leftlanenews, Kamis (21/7/2016) menyebut, Bolt mulai dirakit pada bulan Oktober mendatang.
Laporan terbaru mengatakan, GM akan membatasi jumlah produksi awal sekitar 25.000 unit. Analis Kelly Blue Book memprediksi, penjualan Bolt berkisar 30.000 sampai 80.000 unit pada tahun pertama produksi.
SCROLL TO CONTINUE WITH CONTENT
Nantinya Chevrolet Bolt akan menantang Tesla Model 3. Pesaing Bolt itu sudah menerima jutaan pre-order. (rgr/nkn)












































Komentar Terbanyak
Puluhan Motor Brebet Habis Isi Pertalite, Bahlil Bilang Begini
Tahun Depan Vietnam Larang Motor Bensin, Jepang Peringatkan Ancaman PHK
Kandasnya Mimpi Mobil Nasional dan Cita-cita Prabowo Bikin Mobil RI