Lihat saja desainnya yang kokoh. Grill depannya dibuat dengan kisi-kisi yang besar serta menggunakan lampu depan yang berbentuk bulat serta bemper yang kokoh.
Begitu juga dengan bagian belakang mobil ini. Semuanya benar-benar terlihat kokoh meski sangat boros BBM.
General Motors pun akhirnya menghentikan produksi mobil ini beberapa tahun yang lalu.
Komentar Terbanyak
Mobil Esemka Digugat, PT SMK Tolak Pabrik Diperiksa
Syarat Perpanjang SIM 2025, Wajib Sertakan Ini Sekarang
7 Mobil-motor Wapres Gibran yang Lapor Punya Harta Rp 25 Miliar