Foto Oto

Tampang Berubah Total, Ini Potret All New Toyota Avanza Terbaru

Dok. Toyota-Astra Motor (TAM) - detikOto
Rabu, 10 Nov 2021 18:05 WIB
1 dari 8

Toyota Avanza dan Veloz generasi ketiga ini hadir dengan platform global terbaru, Toyota New Global Architecture (TNGA). Platform TNGA ini sama seperti yang digunakan pada SUV kompak Toyota Raize. Foto: Dok. Toyota Astra Motor (TAM)

Jakarta - PT Toyota-Astra Motor (TAM) resmi memperkenalkan generasi baru Avanza dan Veloz. Tampang All New Avanza dan All New Veloz berubah total. Ini wujudnya.


(/)

Foto

Berita Terkait
Berita detikcom Lainnya
Berita Terpopuler

Video

detikNetwork