Belum Kelar Dibangun Sirkuit Mandalika Sudah Dipuji Dorna, Begini Wujudnya Kini

Belum Kelar Dibangun Sirkuit Mandalika Sudah Dipuji Dorna, Begini Wujudnya Kini

Pool - detikOto
Kamis, 08 Apr 2021 15:34 WIB

Jakarta - Sirkuit Mandalika dapay inspeksi dari Dorna dan FIM untuk menggelar MotoGP. Meski pengerjaan baru sekitar 60%, tapi Dorna sudah puas dan bahkan memuji.

Foto udara pembangunan lintasan sirkuit pada proyek Mandalika International Street Circuit di Kawasan Ekonomi Khusus (KEK) Mandalika, Pujut, Praya, Lombok Tengah, Nusa Tenggara Barat, Selasa (6/4/2021). Pembangunan sirkuit itu ditargetkan selesai pada pertengahan tahun 2021. ANTARA FOTO/Akbar Nugroho Gumay/wsj.

Seperti ini penampakan Sirkuit Mandalika difoto dari ketinggian. Masih terlihat 'berantakan', namun layout lintasan balap terbaru kebanggaan Indonesia ini sudah mulai terbentuk.Β  Foto: ANTARA FOTO/Akbar Nugroho Gumay

Foto udara pembangunan lintasan sirkuit pada proyek Mandalika International Street Circuit di Kawasan Ekonomi Khusus (KEK) Mandalika, Pujut, Praya, Lombok Tengah, Nusa Tenggara Barat, Selasa (6/4/2021). Pembangunan sirkuit itu ditargetkan selesai pada pertengahan tahun 2021. ANTARA FOTO/Akbar Nugroho Gumay/wsj.

Trek lurus di Sirkuit Mandalika. Foto yang diambil pada awal pekan ini memperlihatkan permukaan trek baru dilapisi aspal (ANTARA FOTO/Akbar Nugroho Gumay)

Ketua Majelis Permusyawaratan Rakyat (MPR) Bambang Soesatyo (kedua kanan) bersama Managing Director Dorna Sports Carlos Ezpeleta (tengah) saat tiba di Bandara Internasional Lombok di Praya, Lombok Tengah, NTB, Rabu (7/4/2021). Dorna Sports sebagai promotor ajang perlombaan MotoGP melakukan peninjauan ke Bandara Internasional Lombok untuk melihat kesiapan fasilitas bandara tersebut dalam menyambut gelaran balapan motor MotoGP di Mandalika Lombok.ANTARA FOTO/Ahmad Subaidi/hp.

Pada Rabu (7/4) kemarin rombongan Dorna Sports dan FIM melakukan inspeksi pembangunan Sirkuit Mandalika. Hadir dalam kunjungan tersebut adalah Managing Director Dorna Sports Carlos Ezpeleta, Promotor Representative Dorna Sports Loris Capirossi, dan Franco Ucini yang merupkan safety officer FIM.Β  Foto: ANTARA FOTO/AHMAD SUBAIDI

Sirkuit Mandalika

Berbeda dengan sirkuit MotoGP yang ada kini, Sirkuit Mandalika punya keunikan. Sirkuit ini merupakan trek jalan raya. Itu artinya saat tak digunakan untuk balapan, jalanan bisa dilintasi kendaraan umum untuk keperluan sehari-hari (Wisnu/20detik)

Foto udara pembangunan lintasan sirkuit pada proyek Mandalika International Street Circuit di Kawasan Ekonomi Khusus (KEK) Mandalika, Pujut, Praya, Lombok Tengah, Nusa Tenggara Barat, Selasa (6/4/2021). Pembangunan sirkuit itu ditargetkan selesai pada pertengahan tahun 2021. ANTARA FOTO/Akbar Nugroho Gumay/wsj.

Saat ini pebangunan Sirkuit Mandalika baru sampai pada kisaran 60%. Namun Dorna Sport memuji perkembangan yang dilakukan pengelola. "Tentu setiap orang tahu masih banyak hal yang harus dikerjakan... tapi kami tidak sabar lagi menyaksikan MotoGP di sini dan kami yakin para pebalap MotoGP akan menyukainya," kata Ezpeleta (ANTARA FOTO/Akbar Nugroho Gumay)

Sirkuit Mandalika

Dorna juga menyatakan puas dengan progress yang sudah dicapai. Dorna akan melakukan inspeksi lagi pada tengah tahun ini untuk melakukan tes homologasi. "FIM yang bertanggung jawab untuk homologasi trek, tapi kami telah seharian berada di Sirkuit Mandalika. Franco Ucini sangat senang dan demikian pula saya," kata Ezpeleta. (Wisnu/20detik)

Foto udara pembangunan lintasan sirkuit pada proyek Mandalika International Street Circuit di Kawasan Ekonomi Khusus (KEK) Mandalika, Pujut, Praya, Lombok Tengah, Nusa Tenggara Barat, Selasa (6/4/2021). Pembangunan sirkuit itu ditargetkan selesai pada pertengahan tahun 2021. ANTARA FOTO/Akbar Nugroho Gumay/wsj.

Homologasi merupakan proses standar persetujuan atau sertifikasi dalam dunia balap yang meliputi standar kendaraan balap, lintasan dan komponen-komponen lainnya yang telah ditentukan untuk penyelenggaraan ajang balap. (ANTARA FOTO/Akbar Nugroho Gumay)

Belum Kelar Dibangun Sirkuit Mandalika Sudah Dipuji Dorna, Begini Wujudnya Kini
Belum Kelar Dibangun Sirkuit Mandalika Sudah Dipuji Dorna, Begini Wujudnya Kini
Belum Kelar Dibangun Sirkuit Mandalika Sudah Dipuji Dorna, Begini Wujudnya Kini
Belum Kelar Dibangun Sirkuit Mandalika Sudah Dipuji Dorna, Begini Wujudnya Kini
Belum Kelar Dibangun Sirkuit Mandalika Sudah Dipuji Dorna, Begini Wujudnya Kini
Belum Kelar Dibangun Sirkuit Mandalika Sudah Dipuji Dorna, Begini Wujudnya Kini
Belum Kelar Dibangun Sirkuit Mandalika Sudah Dipuji Dorna, Begini Wujudnya Kini
Hide Ads