Toyota Hilux Terbaru Meluncur: Wajah Segar, Tenaga Besar

Toyota Hilux Terbaru Meluncur: Wajah Segar, Tenaga Besar

Pool - detikOto
Sabtu, 06 Jun 2020 12:24 WIB

Jakarta - Toyota Hilux anyar resmi meluncur tengah pekan ini. Mengalami upgrade sangat signfikan, pikap yang sudah mendunia ini tampil lebih gagah dan bertenaga.

Toyota Fortuner dan Hilux generasi terbaru
Toyota Hilux 2021 meluncur di Thailand berbarengan dengan perkenalan Toyota Fortuner facelift. Bukan sekadar penyegaran, Toyota memberi banyak upgrade pada pickup andalannya ini. (Toyota Thailand)
Toyota Hilux
Kosmetik mungkin dianggap kurang penting buat pencinta kabin ganda, tapi Hilux paling anyar ini memberikan perubahan yang besar pada tampilannya. Yang paling terlihat adalah grille yang lebih besar dan juga perubahan pada bumper depan. (Toyota)
Toyota Hilux
Dari dalam kabin, Hilux punya layar sentuh selebar delapan inchi yang kini menunjang penggunaan Apple CarPlay dan Android Auto. (Toyota)
Toyota Hilux
Masih terkait dengan kenyamanan, Hilux paling fresh ini mengalami perubahan pada sistem suspensi dan kemudi. Hilux juga punya beberapa fitur elektronik yang bisa mendukung stabilitas saat berkendara. (Toyota)
Toyota Hilux
Ini yang paling penting: Mesin. Toyota menyematkan 2,8 liter turbodiesel empat silinder sebagai sumber tenaga. Komposisi tersebut mampu menghasilkan 210 hp (lebih tinggi dari generasi sebelumnya yang 'cuma 177 hp meski dengan kapasitas mesin sama). (Toyota)
Toyota Hilux
Ada dua pilihan transmisi yakni manual dan otomatis, masing-masing dengan enam tingkat percepatan. (Toyota)
Toyota Hilux
Toyota Hilux (Toyota)
Toyota Hilux
Toyota Hilux (Toyota)
Toyota Hilux Terbaru Meluncur: Wajah Segar, Tenaga Besar
Toyota Hilux Terbaru Meluncur: Wajah Segar, Tenaga Besar
Toyota Hilux Terbaru Meluncur: Wajah Segar, Tenaga Besar
Toyota Hilux Terbaru Meluncur: Wajah Segar, Tenaga Besar
Toyota Hilux Terbaru Meluncur: Wajah Segar, Tenaga Besar
Toyota Hilux Terbaru Meluncur: Wajah Segar, Tenaga Besar
Toyota Hilux Terbaru Meluncur: Wajah Segar, Tenaga Besar
Toyota Hilux Terbaru Meluncur: Wajah Segar, Tenaga Besar
Hide Ads