Meski All New Pajero Sport kini telah didukung teknologi mesin diesel terbaru, Public Relation Manager PT Krama Yudha Tiga Berlian Motors, Intan Vidia Sari mengatakan tak masalah jika konsumen Pajero menggunakan Pertamina Dexlite.
Apalagi dengan angka cetane pada Dexlite yang lebih tinggi dibanding Biosolar yakni 51. Ditambah dengan minimal angka cetane pada mesin diesel All New Pajero Sport yakni 45, Intan memastikan performa pada Pajero Sport tidak mengalami gangguan.
SCROLL TO CONTINUE WITH CONTENT
Sebelum resmi melakukan uji coba pasar pada hari ini, Pertamina merilis daftar mobil yang direkomendasikan untuk 'minum' Dexlite, yakni sebagai berikut:
Chevrolet Captiva & Colorado
Hyundai H-1 CRDI
Isuzu D-Max & Elf
Kia Pregio & Carnival
Mitsubishi Triton dan Pajero Sport non-VGT
Nissan Frontier
Peugeot XUD-9
Renault Duster
Tata Aris
Toyota Hiace, Commuter, Innova dan Fortuner non-VNT
Semua merek dan tipe truk. (nkn/rgr)












































Komentar Terbanyak
Habis Ngamuk Ditegur Jangan Ngerokok, Pemotor PCX Kini Minta Diampuni
Viral Lexus Berpelat RI 25 Potong Antrean di Gerbang Tol
Viral Pemotor Maksa Lawan Arah, Nggak Dikasih Lewat Malah Ngamuk!