βUntuk model Sante Fe Bensin Limited (AT) itu Rp 479 juta, untuk model diesel (CRDi AT) mencapai Rp 552,250 juta. Untuk Grand Avega Limited Manual Rp 218 juta dan otomatis Rp 232 juta. Sedangkan untuk model H1 bensin Limited Edition Rp 429 juta dan diesel Rp 483 juta,β ujar Presiden Director PT Hyundai Indonesia, Mukiat Sutikno, di arena GIIAS 2015.
Mukiat menambahkan untuk model Santa Fe Limited Edition kali ini patut diperhitungkan. Terutama dengan fitur baru seperti Bird Eye, yang sudah dilengkapi dengan 4 kamera di bagian depan, spion kiri dan spion kanan dan belakang.
SCROLL TO CONTINUE WITH CONTENT
Ngomong soal mesin yang digendong, Hyundai Santa Fe Dspec Limited Edition ini mengusung mesin 2.2 CRDI VGT, yang memiliki kekuatan hingga 197 tenaga kuda dan torsi mencaoai 445 Nm. Selanjutnya untuk pilihan mesin bensinnya, Santa Fe limited Edition ini akan mengusung mesin 2.4 liter MPI D-CVVT.
(lth/ddn)












































Komentar Terbanyak
Habis Ngamuk Ditegur Jangan Ngerokok, Pemotor PCX Kini Minta Diampuni
Viral Lexus Berpelat RI 25 Potong Antrean di Gerbang Tol
Viral Pemotor Maksa Lawan Arah, Nggak Dikasih Lewat Malah Ngamuk!