Dalam keterangan resminya, Jumat (3/10/2014) Suzuki Vitara generasi terbaru ini dibekali mesin bensin M16 Berkapasitas 1.6-liter dan mesin diesel D16AA berkapasitas 1.6-liter.
Untuk mesin bensin maupun diesel mampu menghasilkan tenaga masing-masing 120 HP dan torsi 156 Nm untuk mesin bensin serta 320 Nm untuk mesin dieselnya.
SCROLL TO CONTINUE WITH CONTENT
Suzuki akan menawarkan sistem penggerak roda depan untuk model standar dan penggerak semua roda untuk pilihan lain.
Rencananya Suzuki Vitara generasi terbaru ini akan mulai dijual di Inggris pada musim semi mendatang.
(ady/ddn)












































Komentar Terbanyak
Habis Ngamuk Ditegur Jangan Ngerokok, Pemotor PCX Kini Minta Diampuni
Di Indonesia Harga Mobil Terkesan Mahal, Padahal Pajaknya Aja 40%!
Harga Mobil di Indonesia Terkesan Mahal, Padahal...