Video 20Detik
Dealer Safari Motor Hadirkan Duo Kei Car Honda, N-Box dan N-One
Kamis, 19 Mei 2022 20:40 WIB
Jakarta - Dealer khusus kendaraan CBU yang bermarkas di bilangan Kota Tangerang, Safari Motor, akhirnya mendatangkan Kei Car Honda N-Box. Mobil mungil ini merupakan mobil Kei terlaris di pasar domestik Jepang dengan total penjualan hampir 200 ribu unit di beberapa tahun terakhir. Menariknya, mobil ini sudah bisa dibeli dan mengaspal di Tanah Air. (/)












































Komentar Terbanyak
Puluhan Motor Brebet Habis Isi Pertalite, Bahlil Bilang Begini
Tahun Depan Vietnam Larang Motor Bensin, Jepang Peringatkan Ancaman PHK
Kandasnya Mimpi Mobil Nasional dan Cita-cita Prabowo Bikin Mobil RI