Masih Berani Lawan Arus?

Street Shot

Masih Berani Lawan Arus?

- detikOto
Senin, 20 Okt 2014 10:56 WIB

Bandung -

Pemotor ini ketahuan melawan arus di Jalan Kiara Condong depan Bank BTPN, Bandung. Mungkin mereka tidak diajari tata tertib berlalu lintas, sehingga demi mempersingkat waktu, mereka memilih bahaya ketimbang nyawa.

Hide Ads